SE Pemberian Izin Pendirian Satuan Pendidikan

Dasar Hukum: Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja Peraturan   Pemerintah    Nomor S Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sehubungan dengan telah ditetapkannya Undang-Undang Nomor  11  Tahun 2020 tentang Cipta Kerja dan Peraturan Pemerintah Nomor S Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko, kami sampaikan ha1 sebagai berikut. Perizinan bidang pendidikan pengaturannya tidak dimuat dalam Undang- Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja dengan pertimbangan bahwa pendidikan bukan merupakan jenis usaha sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang tersebut. Dalam Pasal 134 Peraturan Pemerintah Nomor S Tahun 2021…