Muhammad Teladanku Episode 71

Bilal bin Rabah Sahabat fillah, beberapa pengikut Rasulullah saw banyak yg pernah berasal dr kalangan miskin dan lemah. Ajaran Islam yg melarang penindasan membuat byk budak dgn segera mjd seorang muslim. Namun jika tuan mereka tahu hal ini, para budak itu dipaksa hrs memilih kembali menyembah berhala atau disiksa habis2an. “Lemparkan dia dan baringkan tubuhnya di atas pasir!” Raung umayah bin Khalaf Al juhmi. Rupanya ia sangat murka mengetahui seorang budaknya, Bilal bin Rabah mjd pengikut Rasulullah saw. Lebih murka lagi ketika ia tahu bahwa bilal, pemuda budaknya itu lebih…