MENGINGAT SEJARAH HARI TUNAS GERAKAN PRAMUKA

Ditulis oleh: Khoirul Alfani (Pembina Pramuka SMPN 8 Salatiga). Dalam Gerakan Pramuka terdapat berbagai peringatan atau hari-hari bersejarah yang sangat erat dengan perkembangan kepanduan di Indonesia. Sebagai salah satu contohnya adalah Hari Tunas Gerakan Pramuka yang diperingati setiap tanggal 9 Maret. Hari Tunas Gerakan Pramuka merupakan hari peringatan atas peristiwa dikumpulkannya para pimpinan organisasi-organisasi kepanduan di Istana Negara pada 9 Maret 1961. Berawal dari adanya masa perintisan sebelumnya yang merujuk pada Ketetapan MPRS Nomor II/MPRS/1960 tanggal 3 Desember 1960 tentang Rencana Pembangunan Nasional Semesta Berencana. Dalam ketetapan tersebut Pasal 330. C menyatakan bahwa…

Salatiga sebagai Kota Gastronomi

Saya lahir dan tinggal di kota Salatiga, sejak kecil akrab dengan berbagai kuliner karena merupakan makanan sehari-hari. Sarapan dengan bubur tumang koyor, makan siang dengan gudeg telur makan malam dengan nasi goreng. Selain itu setiap ada hidangan dan oleh-oleh pasti tidak lupa menncicipi enting-enting gepuk, gulo kacang, ampyang dan masih banyak lagi jajanan lain. Hari ini membaca media sosial bahwa Salatiga sebagai kota gastronomi. Sekarang Salatiga menuju kota gastronomi, tahukah anda kenapa sekarang telinga kita mendadak akbrab dengan istilah gastronomi. Kenapa disebut kota gastronomi bukan kota kuliner. Merilis dari website…