Berikut ini adalah surat permohonan dari Kemdikbud tentang permohonan peserta pemetaan kompetensi guru untuk kepala Dinas Kabupaten/Kota. Pelaksanaan mulai hari Senin-Kamis tanggal 21-24 Juni 2021, tempat sesuai dengan lampiran surat.
Untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan peserta dapat memperhatikan hal-hal sebagai berikut.
- Peserta datang satu jam sebelum jadwal pelaksanaan/sesi.
- Peserta membawa alat tulis pribadi.
- Peserta memakai masker dan menjaga jarak.
Dapat kami informasikan bahwa kegiatan akan dilaksanakan sesuai dengan protokol
kesehatan secara ketat sebagai bentuk pencegahan penyebaran Covid-19.
Unduh peserta pemetaan kompetensi guru silahkan klik link berikut ini.
Lampiran pemetaan peserta kompetensi guru silahkan klik link berikut ini.
Unduh Lampiran pemetaan peserta kompetensi guru silahkan klik link berikut ini.
Semoga bermanfaat.