Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Lingkungan Universitas Trisakti Jakarta menggelar Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional dengan total hadiah 9 juta. Pesertanya adalah siswa SLTA dan mahasiswa S1. Lomba terdiri atas dua kategori juga, yaitu KTI Siswa SLTA dan mahasiswa S1. Diambil 5 karya terbaik untuk masuk final dari masing-masing kategori.
Hadiah Kategori Siswa SLTA:
Juara 1: 3 juta dan e-sertifikat
Juara 2: 1,5 juta dan e-sertifikat
Finalis 3-5: e-sertifikat
Hadiah Kategori Mahasiswa S1:
Juara 1: 3 juta dan e-sertifikat
Juara 2: 1,5 juta dan e-sertifikat
Finalis 3-5: e-sertifikat
Tidak dipungut biaya pendaftaran alias GRATIS. Silakan pelajari tema masing-masing kategori. Jika ada info yang ingin ditanyakan, hubungi narahubung yang tertera di flyier
