السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه
Bagaimana kabar sahabat fillahku hari ini?
Semoga Allah selalu memberi nikmat sehat, iman dan Islam pada kita semua. Aamiin.
Tetep semangat baca shiroh ya… ?
Episode ini adl episode terakhir utk buku jilid 1 dr Muhammad Teladanku.
Esok hari inshaaAllah kita mulai memasuki buku jilid 2.
Mari kita baca akhir episode jilid 1 ini…??
Sebelum baca sempatkan utk shalawat pd Rasulullah teladan kita.
اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ وَ عَلَى آلِ مُحَمَّد
? Pembelahan Dada?
Sahabat fillah…stlh Muhammad kembali ke Bani Sa’ad, tdk lama kemudian terjadi peristiwa besar yg menggemparkan. Saat itu umur Muhammad kurang lebih 3 th (sebagian ulama ada yg menyebutkan 4 th-red).
Hari itu Muhammad kecil ikut menggembalakan kambing bersama saudara2nya. Tiba2, salah seorang putra Halimah dtg berlari-lari sambil menangis.
“Ada apa?” tanya Halimah dan suaminya panik.
“Saudaraku yg dr Quraisy itu! Dia diambil oleh seorang laki-laki berbaju putih. Dia dibaringkan! Perutnya dibelah sambil dibalik2kan!”
Halimah dan Harits segera berlari mencari Muhammad. Mereka menemukan anak itu sedang sendiri. Wajah Muhammad pucat pasi. Halimah dan suaminya memperhatikan wajah Muhammad baik2.
“Apa yg terjadi kpdmu, Nak?” tanya mereka
“Aku didatangi oleh seorang laki2 berpakaian putih. Aku dibaringkan lalu perutku dibedah. mereka mencari sesuatu di dalamnya. Aku tak tahu apa yg mereka cari”.
Tanpa bertanya kembali, Halimah segera membawa Muhammad pulang. Hatinya dipenuhi kecemasan.
“Aku takut Muhammad didatangi dan digoda oleh jin” kata Halimah pd suaminya
“Lebih baik kita membawanya kembali ke Mekkah”,jawab Harits.
Sahabat fillah, sebenarnya siapakah seorang laki2 tsb?
Berlanjut ke jilid 2 ya.. di esok hari.
⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐
Malaikat Jibril
Menurut riwayat dr sahabat Rasulullah saw, Anas bin Malik, yg mendatangi Rasulullah saw adl malaikat yg menyamar mjd manusia. Dia adl Jibril, malaikat pembawa wahyu.
? kisah diambil dari buku Muhammad Teladanku jilid 1
? Muhammad salallahu’alaihi wasallam teladanku
? ODOS
? Siroh Nabawiyyah
? Mari Berkisah
Baca juga:
< Sebelum: Muhammad Teladanku Episode 18 Muhammad Teladanku Episode 20: Sesudah >