Terima kasih Bank Jateng

Ditahun 2016 ini perpustakaan Nuansa SMPN 8 Salatiga juga mendapatkan bantuan buku dari bank Jateng Cab kota Salatiga. Proposal bantuan yang diajukan sebenarnya bukan yang pertama kali. Tahun 2014 pernah mengirim proposal tapi belum ada tindak lanjut dari Bank Jateng. Kemudian di tahun 2016 ini mencoba lagi mengirimkan proposal dan alhamdulillah mendapatkan respon yang baik.

SMPN 8 Salatiga mendapatkan bantuan berupa

Papan duduk penomoran klasifikasi buku

 

 

Tempelan keterangan ruang dan kata-kata motivasi

 

 

Penyerahan bantuan Bank Jateng secara resmi oleh pihak Bank Jateng kepada Kepala SMPN 8 Salatiga

 

 

Contoh proposal bantuan dapat dilihat dan didownload silahkan klik disini

Silahkan mencoba, kuncinya jangan menyerah kalau belum berhasil dan lebih banyak berdoa hehehe…FYI SMPN 8 Salatiga sudah mendapatkan bantuan buku dari Perpusnas, Solidaritas Istri Kabinet Indonesia Bersatu (SIKIB), Bank BRI, Waroeng SS dan Bank Jateng itu dalam kurun waktu dua tahun.

Semoga berhasil !

 

Berita Terkait